Lihat Dunia dari Genggaman Melalui Aplikasi Baca Berita IDN App
BMKG menghimbau seluruh masyarakat di bagian timur pulau Jawa untuk selalu sedia payung dan jas hujan saat bepergian. Sambil sarapan, saya scrolling aplikasi baca berita bernuansa putih merah. Sesekali sambil menyuapkan makanan ke mulut anak saya yang ampun-ampunan banget malasnya kalau diminta untuk sarapan. Cuaca tidak menentu, harusnya bulan Juni sudah memasuki kemarau. Namun baru beberapa hari kemarin hujan … Read more